Wednesday 24 June 2015

Kekuatan Seperti Koin

Kekuatan Seperti Koin

Sisi Soft Skill Menguraikan aspek pola pikir dan mentalis yang perlu dimiliki oleh setiap individu dan sisi Hard Skill Menguraikan aspek tindakan yang perlu diambil dalam perjalanan menuju kesuksesan.

Jika hanya memiliki Soft Skill yang tinggi tanpa didukung dengan Hard Skill yang seimbang sama dengan orang hanya memiliki ide, maka hasil tidak akan optimal sebaliknya jika tindakan sudah dilakukan dengan baik, bila tidak didukung dengan pola pikir dan mentalitas yang baik, maka hasilpun tidak akan optimal, jadi keduanya harus bersinergi.

Soft Skill 
  • Apa yang anda inginkan dalam hidup yang singkat ini? 
  • Pahami apa misi hidup anda?

Skala Prioritas, apa hal penting bagi anda saat ini karena waktu, tenaga  dan fisik kita terbatas. Fokus what you see is what you get.

Hard Skill 
  • Goal Setting (tujuan yang ingin dicapai)
  • Strategi (cara yang akan di tempuh untuk mencapai tujuan) strategi bukan rutinitas.
  • Disipline Action membutuhkan will power untuk menjalankan action dengan disiplin.
  • Check (monitor dan evaluasi).
  • Check Aktivitas yang kita lakukan untuk melihat perkembangan tindakan yang telah dan sedang kita lakukan.
  • Evaluasi Analisa yang kita lakukan terhadap tindakan yang telah dan sedang dilakukan untuk memonitor apakah anda telah menjalankan strategi yang anda susun.
  • Corrective Action, Hanya diperlukan jika hasil check evaluasi menunjukan penyimpangan terhadap strategi yang telah ditentukan.
  •  
    Modal utama meraih sebuah kesuksesan adalah memiliki impian yang besar dan keberanian. Demikian motivasi pagi ini. 
    Semangat pagi,